Selfie Gangguan Kepribadian Narsistik

Authors

  • Muhammad Husni IAI A-Qolam

DOI:

https://doi.org/10.35897/jurnaltinta.v1i1.146

Keywords:

Selfie, Narsistik

Abstract

Kemajuan teknologi  dapat  mempengaruhi kehidupan manusia termasuk Selfie banyak mengundang perhatian dari berbagai pihak khususnya para psikolog. Selfie suatu bentuk aktualisasi diri yang manjadi kecenderungan kepribadian seseorang. Metode penelitian ini menggunkan pendekatan kuatitaif juga jenis penelitiannya adalah kuantitatif. Data dan sumber data diperoleh dari kegiatan wawancara dan observasi, dengan informan berupa siswa sekolah menengah pertama. Hasil penelitian, bahwa kecendrungan  gangguan  kepribadian narsistik berupa selfie dilakukan oleh siswa-siswi sekolah menengah pertama dalam kategori sedang, dan tinggi.  

Downloads

Download data is not yet available.

References

Carole Wade da nCarol Tavris. 2007. Psikologi, Jilid II, Edisi 9. Jakarta: Penerbit Airlangga

Indryani Utarri Siregar dan Oji Kurniadi. 2015. Makna Foto Selfie sebagai Bentuk Ekspresi Diri Mahasiswa Fikom Unisba. Bandung: Hubungan Masyarakat Universitas Islam Bandung

John J. Shaughnessyet. al. 2012. Metode Penelitian dalam Psikologi,. Jakarta: Penerbit Salemba Humanika

Lailatul Fitriyah dan Moh. Jauhar. 2014. Pengantar Psikologi Umum . Jakarta: Prestasi Pustaka

LauraA. King. 2010. Psikologi Umum: SebuahPandangan Apresiatif, Jilid II.Jakarta: Salemba Humanika.

M. Alif Sabri. 1996. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Pedoman Ilmu Jaya Pradana Saktya

Adi. 2008. Kecenderungan Narsistik Terhadap Pengguna Friendster Ditinjau dari Harga Diri. Skripsi. FakultasPsikologi, Universitas Katolik Soegijapranata, Semarang

Pradana Saktya Adi dan M. Erna Agustina Yuliati. 2009. Harga Diri dan Kecenderungan Narsisme Pada Pengguna Frienster. Depok: JurnalElektronik Universitas Gunadarma

Robert S.Feldman. 2012. Pengantar Psikologi, Jilid II. Jakarta: Salemba Humanika

Rahmadi. 2011. Pengantar Metode Penelitia. Banjarmasin: Antasari

Sartika Rahmawati, dkk. 2014. Selfie: Peran Jenis Komentar Terhadap Hubungan Antara Kecemasan Sosial dan Perilaku Agresif. Malang: Jurnal Elektronik Universitas Brawijaya

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta,

Sumadi Suryabrata. 2010 . Metode Penelitian. Jakarta: Rajawali Pers

Saipuddin Azwar. 1998. Metode Penelitian,. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Sutardjo A.Wiramihardja. 2007. Pengantar Psikologi Abnormal. Bandung: Refika Aditama

http://blog.traveloka.com/kota-ternarsis-di-indonesia-dengan-foto-selfie-terbanyak/ diakses padatgl 5 februari 2019.

http://www.iberita.com/22711/ini-jenis-foto-selfie-yang-paling-sering-dilakukan-orang(diakses 11 Februari2019)

http://wolipop.detik.com/read/2014/02/07/090434/2489927/852/selfie-dan-narsis serupa-tapi-tak-sama, diakses pada09Februari 2019).

Downloads

Published

23-02-2019

How to Cite

Husni, M. (2019). Selfie Gangguan Kepribadian Narsistik. Jurnal Tinta: Jurnal Ilmu Keguruan Dan Pendidikan, 1(1), 105–116. https://doi.org/10.35897/jurnaltinta.v1i1.146